'(Serat) Babad Tanah Jawi' yang paling populer adalah versi R. Ng. Yasadipura II (dalam bentuk asli tembang macapat) dan versi J. J. Meinsma dibantu Ng. Kertapradja (babad diubah dari tembang macapat menjadi prosa), walaupun
Tuesday, July 10, 2012
Monday, July 9, 2012
Surat MH. Thamrin plus tanda tangan asli.
'rare book' tidak menampilkan buku langka tapi tetap menampilkan suatu yang menarik yaitu dokumen kuno atau dokumen antik, jaman pra kemerdekaan Indonesia, surat dari Muhammad Husni Thamrin (MH. Thamrin), asli lengkap dengan tanda tangannya.
Friday, June 29, 2012
Pramoedya A.T. - W.S. Rendra - A.A. Navis, dalam ROMAN.
Saat memeriksa tumpukan majalah tua, 'rare book' menemukan bundel majalah Roman bulan Desember 1954 s/d September 1956 dimakan kutu, bolong2 besar. Mau dibuang tapi ada rasa penasaran untuk melihat isinya. Ternyata isinya kumpulan cerpen
Sunday, June 24, 2012
Trams en Tramlijnen, De Elektrische Stadstrams op Java, I.
Buku koleksi 'rare book' disebelah ini walaupun masih muda tapi bisa dikategorikan buku antik maupun buku langka karena memang sulit untuk mendapatkannya. Sesuai judulnya "Trams en Tramlijnen", isinya mengenai trem dan jalur/rel nya,
Thursday, June 14, 2012
Pangeran Adipati Ario Mangkunegara VII, Soerakarta.
Kali ini 'rare book' tidak menampilkan buku langka tapi menampilkan sebuah dokumen kuno.Dokumen kuno ini sangat menarik yaitu sebuah surat yang dibuat oleh Pangeran Adipati Ario Mangkunagara VII, lengkap dengan tanda tangan asli beliau.
Wednesday, June 6, 2012
111 tahun Bung Karno, Penyambung Lidah Rakjat Indonesia.
Hari ini, 6 Juni 2012, 111 tahun yang lalu lahir Bung Karno, Pejuang, Perintis dan Proklamator Kemerdekaan Indonesia dan kemudian menjadi Presiden I Republik Indonesia.Untuk memperingatinya, 'rare book' mengunggah koleksi buku langka, berjudul "Bung