'rare book' kali ini menampilkan buku menarik, bisa jadi termasuk buku langka yaitu komik berjudul "Sepasang Merpati Kota Inten", karena :* karya komikus nomer wahid, Ganes Th.* resmi terbitan pemerintah, lengkap dengan kata sambutan
Tuesday, March 20, 2012
Tuesday, March 13, 2012
Serat Tjentini, th 1914.
'Serat Centhini' ada juga yang menyebut 'Suluk Tambangraras-Amongraga' adalah sebuah karya sastra terbesar dalam kesusastraan Jawa Baru, ditulis dalam bentuk tembang (lagu) Jawa terdiri 12 jilid, atas prakarsa Raja Surakarta, Sunan Pakubuwana V semasa
Friday, March 9, 2012
Gambar Kuno II.
Melanjutkan Gambar Kuno I, 'rare book' menampilkan 3 buah gambar kuno, langka dan menarik. Langka gambar maupun situasinya, menarik karena dari gambar kuno dibawah ini kita bisa melihat dan membayangkan situasi pada gambar2 dibuat
Saturday, February 25, 2012
Peta Batavia Awal IV.
'rare book' masih menampilkan gambar2 dari buku langka "Het Voormalige Batavia". Gambar berikut peta situasi Batavia sudah sampai pada pertengahan abad XX, yaitu th 1937 - 1938. Gambar sebelah memperlihatkan situasi Batavia pada th.
Peta Batavia Awal III
Masih dari buku langka koleksi rare book berjudul 'Het Voormalige Batavia"Disamping ini gambar denah "Kasteel Batavia" yang mulai dibangun th. 1619, dibangun oleh J. P. Coen, di bekas rumah milik Mauritius dan Nassau (lih.
Thursday, February 23, 2012
Peta Batavia Awal I.
Saat memeriksa buku koleksi 'rare book', ketemu buku langka berjudul "Het Voormalige Batavia", terjemahan bebasnya kira2 'Batavia Dari Awal', ada gambar2 menarik, yaitu gambar peta Perkembangan Batavia, mulai masih Kota Jacatra th. 1610 an,