Latest News

Monday, December 19, 2011

Surat Kabar Islam th. 1878.

Surat Kabar Islam th. 1878.

Diharian Republika, Ahad 18 Desember 2011, di halaman B7 judul tulisan 'Hikayat Media Massa Islam di Nusantara, bahwa 'media Islam tertua di Nusantara' adalah "Al-Munir", terbit di kota Padang , Sumatra Barat, th. 1911.Tapi

Thursday, December 15, 2011

Sketsa S. Kerton, Upacara Penyerahan Kekuasaan Militer 27-12-1949.

Sketsa S. Kerton, Upacara Penyerahan Kekuasaan Militer 27-12-1949.

Pada tanggal 27 Desember 1949, saat itu dilaksanakan penanda tanganan naskah Pengakukan Kedaulatan Negara antara Belanda dengan Indonesia.Di Belanda, diantaranya Perdana Menteri Dr. Willem Drees, Menteri Seberang Lautan Mr. A.M.J.A. Sassen, Ketua Delegasi Indonesia

Tuesday, December 13, 2011

Serat Pustaka Raja Purwa

Serat Pustaka Raja Purwa

Dalam Liputan Khusus 'Krakatau' pada Ekspedisi Cincin Api Kompas, terdapat tulisan yang menghubungkan Letusan Gunung Krakatau dengan Kitab Raja Purwa , ditulis oleh R.Ng. Ranggawarsito, yang naskahnya tersimpan di Perpustakaan Nasional, Jakarta, seperti yang

Monday, December 5, 2011

Peta Novio Magum, Batavorum Oppidi, Patribus.

Peta Novio Magum, Batavorum Oppidi, Patribus.

'Rare book' tidak menampilkan buku langka tapi peta kuno, judulnya "NOVIO MAGUM, BATAVORUM OPPIDI, PATRIBUS" seperti yang terlihat pada gambar2 dibawah ini.Tidak ada tahun pembuatannya, tapi gambar peta 'bird view' dengan tambahan illustrasi begini

Sunday, December 4, 2011

Tan Malaka

Tan Malaka

'TAN MALAKA, Bapak Republik Indonesia', judul buku langka koleksi 'rare book'.Dalam pemberitaan di 'kabar kampus.com' bahwa buku ini hanya ada 2 buah, 1buah di Cornell University, AS, dan 1 buah lagi milik Daud, kolektor